KPK Pertimbangkan Panggil Menkes Budi Gunadi Terkait RSUD
Herbberger.com – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mempertimbangkan untuk memanggil Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin terkait penyidikan dugaan korupsi proyek pembangunan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kolaka Timur, Sulawesi Tenggara. Pernyataan ini disampaikan oleh Pelaksana Tugas Deputi Penindakan dan Eksekusi KPK, Asep Guntur Rahayu, dalam konferensi pers di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, pada Senin, 24…